Selasa, 20 April 2010

Riset mengenai Listrik

Diposting oleh prisca nadya verina djala di 16.10
Riset sederhana mengenai listrik .

Yang harus di lakukan pertama kali adalah ambil sebuah kertas ,setelah itu di robek-robek sampai kecil kemudian ambil penggaris bening,setelah itu digosokan di rambut , ingat rambut harus dalam kondisi kering dam tidak berminyak .kamu juga bisa menggunakan kain wol bila tidak ingin menggunakan rambut. setelah digosokan pada rambut atau kain wol ,lihat apa yang terjadi? kertas yang telah do robek-robek tadi dapat menempel pada penggaris tersebut.

Itu bisa terjadi karena rambut atau kain wol pun memiliki atau menghasilkan. sehingga robekan kertas tersebut dapat menempel pada penggaris bening.

0 komentar on "Riset mengenai Listrik"

Posting Komentar

 

dheaa dheood :) Copyright 2009 Sweet Cupcake Designed by Ipiet Templates Image by Tadpole's Notez